KONSEP PENGELOLAAN KEBUN
“mewujudkan pengelolaan
kebun kulit manis dan tanaman intercroping yang berwawasan lingkungan serta
memiliki nilai jual tinggi”
KONSEP SEKOLAH LAPANGAN
CARA BELAJAR ORANG DEWASA (CBOD)/
PENDIDIKAN ORANG DEWASA (POD)
KONSEP SEKOLAH LAPANGAN
- · Tidak ada guru dan tidak ada murid yang ada peserta belajar dan fasilitator
- · Lahan/kebun, tanaman sebagai media belajar
- · Temuan dilapangan sebagai pembelajaran untuk menentukan keputusan
- · Sesama peserta sebagai tempat saling belajar
- · Kesimpulan didasarkan atas temuan dan pembahasan bersama
STRATEGI BELAJAR
- · Belajar langsung dilahan mengamati agroekosistem (tanah, cuaca, hama, penyakit, serangga lain, tanaman pokok, tanaman lain)
- · Hasil temuan dilahan didiskusikan bersama untuk menentukan tindakan
- · Pengamatan lahan dilakukan berdasarkan fase tanaman (benih – menjelang panen)
- · Membuat kurikulum belajar/pedoman belajar
- · Ada topik khusus yang dibahas untuk menambah pengetahuan dan ketrampilan
- · Melakukan pembuktian – pembuktian jika ada kasusu yang belum bisa dipecahkan
- · Ada lahan belajar dengan model perlakukan lokal sebagai pembanding tergantung apa yang ingin dipelajari
PRINSIP
DESAIN KEBUN
PERCONTOHAN
TANAMAN
KULIT
MANIS
|
4 - 6 M
TANAMAN MUDO
|
TANAMAN
KULIT
MANIS
|
4 - 6 M
TANAMAN MUDO
|
TANAMAN
KULIT
MANIS
|
4 - 6 M
TANAMAN MUDO
|
TANAMAN
KULIT
MANIS
|
terima kasih mas parlan :)
BalasHapusmantap mas parlan.
BalasHapussemakin banyak tapak di cecah, semakin banyak teman seiring, insya allah semakin dekat pula dengan kemuliaan.
barakallah